Tim Kanwil Kemenkumham Sulut Kumpulkan Data Sistem informasi Hukum dan HAM

Tim Kanwil Kemenkumham Sulut Kumpulkan Data Sistem informasi Hukum dan HAM

 

MANADO (25/9) - Kepala Kantor wilayah Kemenkumham Sulawesi Utara Ronald Lumbuun melalui Kasubid Pengkajian, Penelitian dan Pengembangan Hukum dan HAM Patrick Waloni bersama tim menyambangi Kepolisian Daerah Sulawesi Utara.

Di sana, Patrick dan tim melakukan wawancara terhadap Kepala Bagian Operasional Reskrim Umum Polda Sulut AKBP H. Arifin di ruang kerjanya.

MPW Notaris Sulut Lakukan Pemeriksaan Berkala Protokol di Sangihe

MPW Notaris Sulut Lakukan Pemeriksaan Berkala Protokol di Sangihe

 

SANGIHE (25/9) - Dalam rangka memenuhi ketentuan Pasal 70 huruf b Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 tentang jabatan Notaris, Majelis Pengawas Wilayah berwenang melakukan pemeriksaan terhadap Protokol Notaris di Wilayah yang tidak tercakup oleh Majelis Pengawas Daerah (MPD) secara berkala 1 (satu)

Kanwil Kemenkumham Hadiri Pelantikan 5 Pj. Bupati/Walikota di Daerah Provinsi Sulawesi Utara

Kanwil Kemenkumham Hadiri Pelantikan 5 Pj. Bupati/Walikota di Daerah Provinsi Sulawesi Utara

 

Manado (25/09) - Bertempat di Ruang Mapalus Kantor Gubernur Sulawesi Utara, Penjabat Bupati Minahasa, Penjabat Bupati Minahasa Tenggara, Penjabat Bupati Kepulauan Sitaro, Penjabat Bupati Bolaang Mongondow Utara dan Penjabat Walikota Kotamobagu resmi dilantik oleh Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey.

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Utara Ronald Lumbuun

Kakanwil Kemenkumham Sulut Hadiri Pameran Pembangunan dan Pesta Rakyat HUT Provinsi Sulawesi Utara

Kakanwil Kemenkumham Sulut Hadiri Pameran Pembangunan dan Pesta Rakyat HUT Provinsi Sulawesi Utara

Manado (23/09) - Masih dalam rangkaian Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Sulawesi Utara ke-59, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Utara Ronald Lumbuun menghadiri acara Pembukaan Pameran Pembangunan dan Pesta Rakyat HUT Provinsi Sulawesi Utara yang digelar di Pasar Wisata Bunaken.

Kegiatan yang dibuka oleh Gubernur Sulawesi Utara

Ikuti Rangkaian Peringatan HUT Ke-59 Sulut, Kakanwil Hadiri Sidang Paripurna

Ikuti Rangkaian Peringatan HUT Ke-59 Sulut, Kakanwil Hadiri Sidang Paripurna

 

Manado (23/9) - Bertolak dari lokasi Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun ke-59 Sulawesi Utara, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulut Ronald Lumbuun pergi menuju Kantor DPRD Sulut untuk menghadiri Sidang Paripurna Peringatan HUT tersebut.

Bersama Jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Sulawesi Utara, Kakanwil mengikuti rangkaian sidang paripurna

Search Mobile